Fasilitas




Bar Rumah Kaca
Area bar kami siap jadi tempat nongkrong santai sambil memesan minuman favoritmu. Nyaman, santai, dan pas buat kamu untuk berdiskusi dan menikmati aroma kopi.
Saung Teduh
Santai di saung teduh sambil memancing? Bisa banget! Tempatnya nyaman, tenang, dan seru buat quality time bareng keluarga atau teman




Kolam Koi
Untuk Kamu yang ingin menikmati gemericik air dan ketenangan kami suguhkan pemandangan ikan koi yang penuh warna, ini adalah tempat yang sempurna untuk melarikan diri sejenak dari hiruk-pikuk dunia.
Indoor
Dengan ruang indoor yang cukup luas untuk menampung 250pax acara standing dan 75 sitting capacity serta landscape yang cukup luas tempat yang nyaman untuk menyelenggarakan berbagai macam acara besar seperti intimate wedding ,lamaran,meeting arisan dll.




VIP Room
Butuh suasana makan yang lebih privat dan nyaman? Area VIP kami siap memberikan pengalaman bersantap bersama rekan kerja atau kolega dengan suasana yang lebih tenang dan istimewa, dilengkapi layanan eksklusif yang menjadikan setiap momen semakin berkesan.
Playground
Area bermain yang aman dan nyaman untuk si kecil, cocok untuk melepas energi dengan bersenang-senang bersama keluarga.